✍ TIPS BELAJAR PERCAKAPAN BAHASA ARAB
Belajar percakapan itu enaknya langsung praktek. Langsung terjun ke lapangan.
Misalnya, kita pingin bercakap-cakap tentang hewan. Kita bisa langsung datang ke kebon binatang. Misalnya ke Ragunan Jakarta.
Naah...
Di sana, kita bisa latihan percakapan sambil ngopi-ngopi di samping kandang onta.
Contoh percakapannya bisa begini..
🍂 ما ذلك؟
Apa itu?
🍂 ذلك جمل
Itu onta
🍂 ماذا يعمل؟
Apa yang sedang dia kerjakan?
🍂 ما لونه؟
Apa warnanya?
🍂 كم جملا هناك؟
Berapa onta di sana?
DLL (Dan Lupa Lagih...)
Nah...
Demikian.
Bikin soal-jawab sebanyak-banyaknya. Kaidahnya salah-salah dikit nggak masalah. Yang penting mau ngomong dan sama-sama faham.
Kalau teman-teman mau belajar cara bikin soal-jawab, silakan baca buku "Belajar Percakapan Bahasa Arab dari Nol Metode Fahimna".
Buku bisa dipesan lewat WA ke: 0895-3528-86439.
Dah gitu ajah...
✊Semangat Mencoba✊
✍Muhammad Mujianto
Tidak ada komentar:
Posting Komentar