Rabu, 05 Oktober 2022

DARI MANA KATA "SEGALA"?

 


❓DARI MANA KATA "SEGALA"❓


Lafaz HAMDALAH, kalau diterjemahkan perkata, maka begini:


πŸ’¦ Ψ§َΩ„ْΨ­َΩ…ْΨ―ُ

Pujian


πŸ’¦ Ω„Ω„ّٰΩ‡ِ

Milik Allah


Lalu, kenapa dalam terjemah ditambahkan kata "SEGALA"❓Dari mana asalnya❓


Kata "SEGALA" ini berasal dari makna ALIF LAM pada lafazh: 


πŸ’¦ Ψ§Ω„Ψ­Ω…Ψ―


Dalam ilmu Balaghah, nanti akan dipelajari variasi makna ALIF LAM. Diantaranya ada ALIF LAM yang bermakna KESELURUHAN JENIS atau disebut juga ALIF LAM KAMALIYYAH (Alif lam yang menunjukan makna kesempurnaan). Maka, lafazh hamdalah bisa diterjemahkan:


πŸ’¦ SEGALA puji bagi Allah


πŸ’¦ PUJIAN YANG SEMPURNA bagi Allah


Demikian.


Semoga informasi ini bermanfaat.


Variasi alif lam beserta contoh2nya bisa dibaca di buku SERIAL CATATAN BAHASA ARAB atau di buku MENYELAMI SAMUDERA HURUF.


✊SEMANGAT BELAJAR✊


πŸ“’ SERIAL CATATAN BAHASA ARAB


πŸ‘‡ BISA CODπŸ‘‡

πŸ’¦ https://bit.ly/3Ru6eWC


πŸ’¦ https://tokopedia.link/3DxguyyNHtb


πŸ‘‰ DAFTAR ISI: https://bit.ly/3BH8vrO


✊SEMANGAT BELAJAR✊

Tidak ada komentar:

Posting Komentar